Breaking News
light_mode
Beranda » Nasional » Wabup Kuningan Ajak Warga Perangi Narkoba di Peringatan HANI 2025

Wabup Kuningan Ajak Warga Perangi Narkoba di Peringatan HANI 2025

  • account_circle Admin
  • calendar_month Jum, 27 Jun 2025
  • comment 0 komentar

Wakil Bupati Kuningan, Tuti Andriani, menghadiri acara Peringatan Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) Tahun 2025 yang digelar secara hybrid di Kantor BNN Kabupaten Kuningan, Kamis (26/06/2025).

Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!

Dalam sambutannya, Wabup Tuti menekankan bahwa perang melawan narkoba (War on Drugs) harus dilakukan secara holistik, melalui pendekatan soft power (pencegahan, pemberdayaan masyarakat, dan rehabilitasi), hard power (penindakan hukum), dan smart power (teknologi informasi).

Ia menyoroti pentingnya sinergitas regional, nasional, dan internasional dalam penyelidikan, pertukaran informasi, hingga operasi bersama untuk menanggulangi peredaran narkotika.

“HANI 2025 ini menjadi momentum untuk kita bersama-sama menjaga Kabupaten Kuningan dari ancaman narkotika,” ujar Tuti.

Ia juga mengajak generasi muda untuk menjadi penggerak perubahan, aktif dalam kampanye pencegahan serta pemberantasan penyalahgunaan narkoba.

Menghadapi tantangan baru dengan modus kejahatan narkotika yang makin kompleks, Wabup menegaskan pentingnya komitmen dan tekad kuat dari seluruh elemen masyarakat untuk menyelesaikan persoalan ini hingga tuntas.

“Mari kita berjuang bersama. Perang melawan narkoba adalah prioritas kita bersama,” tutupnya(. SEP )

  • Penulis: Admin

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Kuningan Lepas Ribuan Mahasiswa Uniku untuk KKN di Lima Daerah: Sinergi Bangun Desa Menuju Indonesia Emas

    Bupati Kuningan Lepas Ribuan Mahasiswa Uniku untuk KKN di Lima Daerah: Sinergi Bangun Desa Menuju Indonesia Emas

    • calendar_month Jum, 18 Jul 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com, Kuningan – Suasana haru dan penuh semangat mewarnai pelepasan ribuan mahasiswa Universitas Kuningan (Uniku) yang akan melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tahun 2025. Bertempat di pusat kota Kuningan, Bupati Kuningan secara langsung melepas para mahasiswa yang akan diterjunkan ke lima kabupaten/kota untuk mengabdi dan mengimplementasikan ilmu di tengah masyarakat. Thank you for reading this […]

  • Wangsit Siliwangi 2025 Suara Leluhur untuk Cinta Alam dan Tanah Sunda

    Wangsit Siliwangi 2025 Suara Leluhur untuk Cinta Alam dan Tanah Sunda

    • calendar_month Rab, 7 Mei 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com,- Di tengah derasnya arus modernisasi dan digitalisasi, sebuah karya puisi berjudul “Wangsit Siliwangi di Tahun 2025” menyeruak sebagai panggilan hati dan nurani anak bangsa. Puisi ini bukan sekadar karya sastra, melainkan wangsit: suara batin zaman yang menyerukan agar manusia kembali mencintai alam, menghormati sejarah, dan menjaga warisan leluhur tanah Sunda. Thank you for reading […]

  • Sosok Andi Gani Nena Wea Dibalik Sukses Tour De Linggarjati Kuninngan photo_camera 1

    Dibalik Sukses Tour De Linggarjati, Sosok AGN Jadi Motor Penggerak Kuningan

    • calendar_month Sel, 16 Sep 2025
    • account_circle sep
    • 0Komentar

    Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! KUNINGAN – Gemerlap Tour De Linggarjati (TDL) ke-8 tahun 2025 tidak hanya menyuguhkan pesona olahraga dan pariwisata, tetapi juga menghadirkan kisah tentang sosok putra daerah yang berkiprah nyata untuk kemajuan Kuningan. Ia adalah Bapak Andi Gani Nena Wea, SH.MH (AGN), tokoh nasional sekaligus Penasehat Kapolri, […]

  • Img 20250821 171221

    Disporapar Kuningan & Mahasiswa KKN Kolaborasi Branding Digital Wisata Desa Cisantana

    • calendar_month Kam, 21 Agu 2025
    • account_circle sep
    • 0Komentar

    KUNINGAN – Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Kabupaten Kuningan terus mendorong penguatan branding destinasi wisata berbasis digital. Salah satu langkah nyata dilakukan melalui kolaborasi dengan mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Islam Tuna Bangsa Cirebon yang tengah bertugas di Desa Cisantana, Kecamatan Cigugur. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Hal […]

  • 6.000 Lowongan Siap Diperebutkan! Job Fair Talenta 2025 Siap Buka Peluang Emas untuk Warga Kuningan

    6.000 Lowongan Siap Diperebutkan! Job Fair Talenta 2025 Siap Buka Peluang Emas untuk Warga Kuningan

    • calendar_month Jum, 18 Jul 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com, Kuningan –Ribuan peluang kerja kembali hadir untuk putra-putri terbaik Kabupaten Kuningan! Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kuningan akan menggelar Job Fair Talenta 2025 pada 26 Juli 2025 bertempat di GOR Ewangga Kuningan. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Ajang pencarian kerja ini akan menghadirkan 6.000 lowongan dari 40 perusahaan […]

  • Kepala Dinas Kesehatan Kuningan Prioritaskan Pembenahan Kelembagaan dan Kolaborasi Lintas Sektor

    Kepala Dinas Kesehatan Kuningan Prioritaskan Pembenahan Kelembagaan dan Kolaborasi Lintas Sektor

    • calendar_month Kam, 19 Jun 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com,- Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Kuningan, dr. H. Edi Martono, MARS, menyampaikan komitmennya dalam membawa Dinas Kesehatan ke arah yang lebih baik melalui pembenahan kelembagaan dan penguatan kolaborasi. Hal ini disampaikannya dalam pernyataan resmi baru-baru ini. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! “Selain menyelesaikan program-program yang belum tuntas dari periode sebelumnya, […]

expand_less