Breaking News
light_mode
Beranda » Nasional » Hari Jadi Koperasi ke-78, Kuningan Luncurkan Koperasi Desa Merah Putih Se-Kabupaten

Hari Jadi Koperasi ke-78, Kuningan Luncurkan Koperasi Desa Merah Putih Se-Kabupaten

  • account_circle Admin
  • calendar_month Kam, 31 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Kuningan, 31 Juli 2025 – Semarak Hari Jadi Koperasi ke-78 tingkat Kabupaten Kuningan digelar meriah di halaman Kantor Dinas Koperasi, Perdagangan dan Industri Kabupaten Kuningan. Acara yang mengusung tema “Koperasi Maju, Indonesia Adil dan Makmur” ini turut dihadiri oleh Bupati Kuningan Dr. H. Dian Rachmat Yanuar, M.Si, jajaran Forkopimda, para pelaku koperasi seperti Koperasi Desa Merah Putih dan Tani Merdeka Indonesia, serta tamu undangan lainnya.

Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!

Momentum ini sekaligus menjadi titik awal peluncuran Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih se-Kabupaten Kuningan yang mencakup 376 desa dan kelurahan. Dalam sambutannya, Bupati Kuningan menyatakan bahwa koperasi adalah tulang punggung ekonomi kerakyatan dan peluncuran ini diharapkan mampu memperkuat kemandirian ekonomi desa.

Kabid Koperasi, Perdagangan, dan UMKM, Alvin Fitranda, ST., M.Si., menegaskan bahwa kehadiran Koperasi Merah Putih di seluruh wilayah desa dan kelurahan akan menjadi penggerak utama pertumbuhan ekonomi lokal. “Pelafon dana koperasi telah disiapkan hingga Rp3,5 miliar, namun akan disesuaikan dengan bentuk dan skala usaha yang dijalankan oleh koperasi tersebut,” ujar Alvin.

Foto bersama di acara koperasi

Selain launching koperasi, acara ini juga diwarnai dengan penyerahan simbolis bantuan Program Stunting kepada beberapa penerima manfaat sebagai bentuk komitmen sosial koperasi terhadap masyarakat.
Penerima bantuan antara lain:

  1. M. Ghiyan Firmansyah / Komarudin
  2. Nabila Juliani / Munirudin
  3. Nadila Juliani / Munirudin
  4. Minhatusaripah / Guproni
  5. Ahmad Mutjaba / Mas Rohim

Dengan sinergi pemerintah dan masyarakat melalui koperasi, Kabupaten Kuningan meneguhkan langkahnya menuju keadilan sosial dan kemakmuran ekonomi berbasis komunitas. (SEP )

  • Penulis: Admin

Rekomendasi Untuk Anda

  • Silaturahmi Ramadhan Ratusan THL Dan Ulama Mendapat Paket Bingkisan Jelang Idul Fitri

    Silaturahmi Ramadhan Ratusan THL Dan Ulama Mendapat Paket Bingkisan Jelang Idul Fitri

    • calendar_month Ming, 23 Mar 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com,- Hari ini ribuan THL Lingkup pemerintah kabupaten Kuningan mendapat paket Idul Fitri 1446 Hijiyah.Sebelumnya Bupati Kuningan Dr.H.Dian Rachmat Yanuar, DA Wakil Bupati Kuningan Hj.Titi Andriani, SH.MKn, Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Menyerahkan simbolis berkah ramadhan kepada ratusan para Ulama, qori Dan Umaroh yang tergabung dalam Forum Kiyai dan qori, […]

  • Pangeran Djatikusumah Wafat Langit Cigugur Berkabung

    Pangeran Djatikusumah Wafat Langit Cigugur Berkabung

    • calendar_month Jum, 16 Mei 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com,-Langit Cigugur tampak sendu. Kabar duka menyelimuti bumi Sunda. Tokoh adat, budayawan, sekaligus sesepuh Masyarakat Adat Karuhun Sunda Wiwitan Cigugur, Pangeran Djatikusumah Maniswara Tedjabuwana Alibassa Kusumah Wijaya Ningrat, berpulang pada Jumat pagi, 16 Mei 2025 pukul 10.10 WIB, dalam usia 93 tahun. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Dikenal luas sebagai […]

  • Presiden Buruh Kspsi Andi Gani Nena Wea Sh.mh

    KSPSI Konsolidasikan Kekuatan Buruh Nusantara di Rapimnas 2025 Istora Senayan

    • calendar_month Rab, 3 Des 2025
    • account_circle Sep
    • 0Komentar

    Jakarta — Ribuan kader dan delegasi serikat pekerja dari seluruh Indonesia akan membanjiri Istora Senayan dalam gelaran Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) KSPSI Tahun 2025. Hajatan akbar ini menjadi titik krusial bagi Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) untuk menentukan arah perjuangan buruh di tengah perubahan lanskap ketenagakerjaan nasional. Dengan mengusung tema “Wujudkan Kemandirian dan Profesionalisme […]

  • Img20250921172258

    Luragung Juara Bupati Cup 2025, Gol Bunuh Diri Jadi Penentu Kemenangan

    • calendar_month Sen, 22 Sep 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    KUNINGAN – Ribuan pasang mata memenuhi Stadion Mashud Wisnusaputra, Minggu (21/9/2025), saat laga final Turnamen Sepak Bola antar Kecamatan Bupati Cup 2025 berlangsung penuh tensi. Dalam duel yang dramatis, Kecamatan Luragung sukses keluar sebagai juara setelah menundukkan Kecamatan Kuningan dengan skor tipis 1-0. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Pertarungan berlangsung […]

  • Foto Bersama Usai Monitoring Malam Perayaan Natal

    Forkopimda Kuningan Monitoring Perayaan Natal 2025, Pastikan Ibadah Berlangsung Aman dan Kondusif

    • calendar_month Kam, 25 Des 2025
    • account_circle sep
    • 0Komentar

    KUNINGAN – Pemerintah Kabupaten Kuningan bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) melaksanakan kegiatan monitoring perayaan Hari Raya Natal Tahun 2025 di sejumlah gereja yang berada di wilayah Kabupaten Kuningan, Rabu malam (24/12/2025). Kegiatan monitoring berlangsung mulai pukul 19.00 hingga 21.00 WIB dan dipimpin langsung oleh Bupati Kuningan Dr. H. Dian Rachmat Yanuar, M.Si., didampingi unsur […]

  • Bupati Kuningan

    Diskatan Kuningan Catat Surplus 80 Ribu Ton, Bantuan Alsintan Jadi Penguat Produksi

    • calendar_month Sab, 22 Nov 2025
    • account_circle sep
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com,- Kabupaten Kuningan kembali memperlihatkan performa unggul dalam modernisasi pertanian dan produktivitas pangan. Hal ini tercermin dari kegiatan Serah Terima Alat dan Mesin Pertanian (Alsintan) berupa lima unit hand tractor kepada lima kelompok tani, yang berlangsung di Lapangan Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (Diskatan) Kuningan, Sabtu (22/11/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Bupati Kuningan, Dr. […]

expand_less