Breaking News
light_mode
Beranda » Nasional » Ketum PSI Kaesang Pangarep Ajak Anak Muda Wujudkan Kemerdekaan Sejati

Ketum PSI Kaesang Pangarep Ajak Anak Muda Wujudkan Kemerdekaan Sejati

  • account_circle sep
  • calendar_month Ming, 17 Agu 2025
  • comment 0 komentar

JAKARTA – Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Kaesang Pangarep, hadir dalam peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia yang dikemas dalam Doa Untuk Republik Tercinta, di GOR Bulungan, Jakarta Selatan, Minggu (17/8/2025).

Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!
1001763388
1001763388

Turut hadir jajaran petinggi partai, seperti Radja Juli Antoni, Sekjen PSI, Ida Bagoes Ratu Oka, Chris Natalie dan Dewan pembina lainya. dan undangan khusus ustadz, Daslatif dari Makasar. Beserta para pengurus PSI Se indonesia

Dalam kesempatan tersebut, Kaesang menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada jajaran partai serta seluruh undangan yang hadir dalam acara doa bersama untuk bangsa.

1001763881
1001763881

Lewat pidatonya yang singkat, padat, dan jelas, Kaesang menegaskan makna kemerdekaan bagi PSI tidak hanya sebatas kata-kata dalam pidato, melainkan harus diwujudkan dalam tindakan nyata, terutama oleh generasi muda.

“Kemerdekaan sejati itu adalah ketika masyarakat terbebas dari kebodohan, dari kesengsaraan, dan dari kelaparan. Tiga hal inilah yang menjadi prioritas kita bersama,” ujarnya.

Kaesang pun mengapresiasi langkah Presiden dengan meluncurkan Program Sekolah Rakyat untuk mencerdaskan generasi bangsa, Program Makanan Bergizi Gratis untuk memastikan kebutuhan gizi masyarakat terpenuhi, serta program kesehatan untuk menjamin rakyat hidup lebih layak.

“Harapannya, dengan program ini masyarakat Indonesia bisa merdeka secara utuh dan memiliki kehidupan yang lebih baik di masa depan,” tambahnya.

Pesan kuat dari Ketum PSI ini menjadi pengingat bahwa tugas besar bangsa masih menanti, dan anak muda memegang peran penting dalam mewujudkannya.

  • Penulis: sep

Rekomendasi Untuk Anda

  • IMK Cirebon Dorong Pemberdayaan Desa Gewok Melalui Potensi Ekonomi Kreatif dan Wisata Alam

    IMK Cirebon Dorong Pemberdayaan Desa Gewok Melalui Potensi Ekonomi Kreatif dan Wisata Alam

    • calendar_month Sel, 8 Apr 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com,- Ikatan Mahasiswa Kuningan Cirebon (IMK Cirebon) menggelar kegiatan “IMK Mengabdi” di Desa Gewok, Kecamatan Garawangi, Kabupaten Kuningan. Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian mahasiswa terhadap pengembangan potensi desa, khususnya di sektor ekonomi kreatif (Ekraf) dan pariwisata alam Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Hal tersebut Disampaikan Dading Fajaruddin, Kabid Ekraf dan […]

  • Kartini Masa Kini Menginspirasi Perempuan Bangkit dan Berkarya

    Kartini Masa Kini Menginspirasi Perempuan Bangkit dan Berkarya

    • calendar_month Jum, 25 Apr 2025
    • account_circle Admin
    • 3Komentar

    jelajahtvnews.com,- Peringatan Hari Kartini di Pendopo Kabupaten Kuningan berlangsung khidmat dan penuh makna. Tak sekadar seremoni berkebaya, perayaan ini menjadi refleksi atas perjuangan R.A. Kartini yang membuka jalan bagi perempuan Indonesia untuk berdiri sejajar dan berkontribusi bagi bangsa. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Hj. Dian Marina Puspita, Komisaris Utama PT. […]

  • Kades Manis Kidul.m.sadiman Scaled 1

    Prosesi Adat Kawin Cai Warnai Desa Manis Kidul Dan Babakan Mulya, Sakral dan Penuh Makna.

    • calendar_month Kam, 9 Okt 2025
    • account_circle Sep
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com,- Kuningan, Jawa Barat — Dalam rangka melestarikan adat budaya dan tradisi leluhur Sunda, masyarakat Desa Manis Kidul bersama Desa Babakan Mulya, Kecamatan Jalaksana, Kabupaten Kuningan, menggelar Prosesi Adat Kawin Cai yang sarat makna. Tradisi ini menjadi simbol penghormatan kepada karuhun serta wujud rasa syukur atas limpahan sumber mata air yang menjadi sumber kehidupan. Prosesi […]

  • Desa Cisantana Peringati Tahun Baru Islam: Menguatkan Ukhuwah, Membangun Desa

    Desa Cisantana Peringati Tahun Baru Islam: Menguatkan Ukhuwah, Membangun Desa

    • calendar_month Sab, 5 Jul 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    CISANTANA, jelajahtvnews.com — Semarak Tahun Baru Islam 1 Muharram 1447 H di Desa Cisantana berlangsung khidmat dan penuh makna. Dalam momentum ini, Kepala Desa Cisantana, Ono Suratno, menyampaikan pesan penting mengenai hubungan spiritual dan pembangunan desa yang berkelanjutan. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Dengan mengusung tema “Jadilah Manusia yang Berguna […]

  • Penyerahan Bantuan Ipal Dari Hra

    H. Rokhmat Ardiyan Dorong Pemanfaatan Limbah Hewan Jadi Energi Terbarukan

    • calendar_month Sen, 13 Okt 2025
    • account_circle sep
    • 0Komentar

    Jelajahtvnews.com,- Anggota DPR RI Fraksi Gerindra, H. Rokhmat Ardiyan (HRA), kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap kelestarian alam dan pengelolaan lingkungan hidup di Kabupaten Kuningan. Dalam kunjungannya ke wilayah kelurahan Cigugur Kecamatan Cigugur, ia menegaskan pentingnya kolaborasi antara masyarakat, pemerintah daerah, dan lembaga lingkungan hidup untuk mengubah limbah kotoran hewan menjadi energi bermanfaat seperti biogas dan pupuk […]

  • Img 20251108 110546

    PMII Kuningan Teguhkan Spirit Pergerakan Lewat Debat Gagasan Calon Ketua dan KOPRI

    • calendar_month Sab, 8 Nov 2025
    • account_circle sep
    • 0Komentar

    Kuningan, 7 November 2025 — Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Kabupaten Kuningan kembali menyalakan bara intelektualnya melalui Debat Gagasan Calon Ketua Cabang dan Ketua KOPRI, yang mengusung tema “Meneguhkan Spirit Pergerakan untuk Membangun Kuningan yang Berdaya dan Berintegritas.” Bertempat di Gedung Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kuningan, kegiatan ini menjadi momentum penting bagi kader PMII […]

expand_less