Breaking News
light_mode
Beranda » Nasional » Pemkab Kuningan Tunda Karnaval Budaya Hari Jadi ke-527 Demi Keamanan dan Kondusivitas Daerah

Pemkab Kuningan Tunda Karnaval Budaya Hari Jadi ke-527 Demi Keamanan dan Kondusivitas Daerah

  • account_circle sep
  • calendar_month Sel, 2 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Kuningan, 2 September 2025 – Pemerintah Kabupaten Kuningan menyampaikan bahwa Acara Karnaval Budaya dalam rangka Hari Jadi ke-527 Kabupaten Kuningan, yang semula dijadwalkan pada tanggal 7 September 2025, resmi ditunda pelaksanaannya.

Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!

Keputusan ini diambil setelah Bupati Kuningan melakukan rapat koordinasi bersama jajaran Forkopimda dan menerima masukan dari berbagai pihak, di antaranya Intel Polres Kuningan, Perwakilan BIN Kuningan, Badan Kesbangpol Kuningan, serta Dinas Perhubungan Kuningan. Pertimbangan utama adalah menjaga kondusivitas daerah dan keamanan masyarakat agar perayaan Hari Jadi berlangsung dalam suasana tertib dan aman.

Salah satu faktor penundaan adalah adanya potensi kerawanan keamanan yang meningkat. Mengingat Karnaval Budaya melibatkan massa dalam jumlah besar, baik peserta maupun penonton, potensi gangguan akan sulit dikendalikan apabila terjadi insiden. Selain itu, Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia, Bapak Tito Karnavian, juga menghimbau agar pemerintah daerah untuk sementara menghindari kegiatan seremonial dan hiburan yang berpotensi mengundang kerumunan dalam situasi yang belum sepenuhnya stabil.

Bupati Kuningan, Dr. H. Dian Rachmat Yanuar, M.Si., menyampaikan permohonan maaf kepada seluruh masyarakat, khususnya para peserta yang telah mempersiapkan diri.

“Kami memahami rasa kecewa yang mungkin timbul, namun keselamatan masyarakat adalah prioritas utama. Pemerintah daerah tidak ingin mengambil risiko adanya provokator atau oknum tidak bertanggung jawab yang dapat memicu kericuhan serta merugikan citra penyelenggaraan Hari Jadi Kuningan,” ujarnya.

  • Penulis: sep

Rekomendasi Untuk Anda

  • Whatsapp Image 2025 09 28 At 14.17.48

    Milangkala Desa Cisantana ke-45: Kebersamaan Jadi Kekuatan Membangun Desa

    • calendar_month Ming, 28 Sep 2025
    • account_circle sep
    • 0Komentar

    Suasana penuh kekeluargaan mewarnai Balai Desa Cisantana, Kecamatan Cigugur, Minggu (28/9/2025). Ratusan warga bersama tokoh masyarakat dan tamu undangan berkumpul merayakan Milangkala Desa Cisantana ke-45. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Acara istimewa ini turut dihadiri Wakil Bupati Kuningan, Tuti Andriani, Anggota DPR RI H. Rokhmat Ardiyan, Asisten Perekonomian dan Pembangunan […]

  • Img20250825162953

    Haul Syekh Maulana Akbar: Merajut Kebersamaan dan Semangat Pembangunan di Peringatan Hari Jadi Kuningan ke-527

    • calendar_month Sen, 25 Agu 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    Peringatan Hari Jadi Kabupaten Kuningan ke-527 diperingati dengan penuh khidmat melalui rangkaian acara istighosah dan haul Syekh Maulana Akbar. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Kegiatan ini mengingatkan kita akan peran besar Syekh Maulana Akbar dalam meletakkan dasar keagamaan dan spiritualitas yang memperkuat nilai kebersamaan di Kuningan. Ketua PHBN, Tony Kusumanto, […]

  • Menko Pangan Zulhas Tanah Jangan Dibiarkan Menganggur Semua Harus Produktif

    Menko Pangan Zulhas Tanah Jangan Dibiarkan Menganggur Semua Harus Produktif

    • calendar_month Sel, 29 Apr 2025
    • account_circle Admin
    • 2Komentar

    jelajahtvnews.com,- Menteri Koordinator Bidang Perekonomian dan Ketahanan Pangan, Zulkifli Hasan (Zulhas), secara resmi membuka Jambore Penyuluh Pertanian Jawa Barat di Kuningan, dengan pesan tegas: “Tidak boleh ada lahan yang sia-sia. Semua harus ditanami dan produktif!” Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Dalam sambutannya, Zulhas menegaskan bahwa swasembada pangan dan kedaulatan atas […]

  • Desa Jagara Masuk 15 Besar Nasional dalam Lomba Wisata Desa Nusantara 2025

    Desa Jagara Masuk 15 Besar Nasional dalam Lomba Wisata Desa Nusantara 2025

    • calendar_month Kam, 10 Jul 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com,- Pemerintah Kabupaten Kuningan terus menorehkan prestasi dalam bidang pariwisata. Salah satu desa andalannya, Desa Jagara di Kecamatan Darma, berhasil masuk 15 besar nasional dalam ajang Lomba Wisata Desa Nusantara 2025 yang diselenggarakan oleh kementerian Desa Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Dalam proses penilaian tahap akhir, Wakil Bupati Kuningan Hj. […]

  • Khidmat dan Penuh Haru 438 Calon Haji Kloter 9 Kuningan Resmi Dilepas

    Khidmat dan Penuh Haru 438 Calon Haji Kloter 9 Kuningan Resmi Dilepas

    • calendar_month Ming, 11 Mei 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnea.com,- Pemerintah Kabupaten Kuningan secara resmi melepas 438 jemaah calon haji dalam Kelompok Terbang (Kloter) 9 melalui sebuah upacara yang berlangsung khidmat di Masjid At-Taufiq, Kuningan Islamic Center, Minggu siang (11/5), pukul 12.30 WIB. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Acara ini dihadiri langsung oleh Bupati Kuningan Dr. H. Dian Rachmat […]

  • Jelahatv

    Esok ! Ketika Jabatan Disematkan dan Alam Menjadi Saksi Pelantikan

    • calendar_month Sen, 5 Jan 2026
    • account_circle redaksi
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com,- Di kaki alam yang hijau, di bawah naungan pepohonan yang tumbuh lebih lama dari usia jabatan, Pemerintah Kabupaten Kuningan bersiap melantik para pejabatnya. Kebun Raya Kuningan bukan sekadar lokasi seremonial, melainkan ruang makna—tempat di mana kekuasaan semestinya diuji, bukan dirayakan. Bagi masyarakat Kuningan yang mewarisi kearifan leluhur Sunda, alam bukan latar kosong. Ia adalah […]

expand_less