Breaking News
light_mode
Beranda » Nasional » Muswil IPI Ciayumajakuning 2025: Menggali Potensi Lokal Menuju Pariwisata Kelas Dunia

Muswil IPI Ciayumajakuning 2025: Menggali Potensi Lokal Menuju Pariwisata Kelas Dunia

  • account_circle Admin
  • calendar_month Rab, 8 Okt 2025
  • comment 0 komentar

jelajahtvnews.com,-
Insan Pariwisata Indonesia (IPI) kembali meneguhkan komitmennya dalam mendorong kemajuan sektor pariwisata. Melalui Musyawarah Wilayah (Muswil) IPI DPW Ciayumajakuning 2025, yang digelar pada 7–8 Oktober 2025 di Batik Trusmi, Plered, Cirebon, hadir semangat baru untuk mengangkat potensi destinasi lokal menuju kelas dunia.

Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!
Pelantikan Ketua Ipi Ciayumajakuning

Pelantikan Ketua Ipi Ciayumajakuning

Dengan mengusung tema “Menggali Potensi Destinasi Lokal Untuk Pariwisata Berkelas Dunia”, Muswil kali ini menjadi momentum strategis bagi para insan pariwisata di wilayah Ciayumajakuning (Cirebon, Indramayu, Majalengka, Kuningan).

Salah satu pengurus IPI, Linda Frado, menegaskan bahwa Muswil bukan hanya forum organisasi, tetapi wadah untuk memperkuat kolaborasi dalam membangun pariwisata yang berdaya saing.

Dalam forum tersebut, melalui pemilihan secara aklamasi, sosok Are MBC resmi terpilih sebagai Ketua IPI Ciayumajakuning. Usai pemilihan, acara dilanjutkan dengan rapat konsolidasi yang memperkuat arah kerja ke depan.

Linda Frado Dan Tiem

Linda Frado Dan Tiem

Tidak berhenti pada Muswil, agenda kegiatan juga diwarnai dengan kunjungan ke sejumlah destinasi wisata di sekitar Cirebon dan sekitarnya. Kunjungan ini menjadi langkah nyata dalam mengenali, mempromosikan, serta mendorong pengembangan pariwisata lokal yang berpotensi menjadi daya tarik kelas dunia.

Dengan semangat sinergi, IPI Ciayumajakuning berkomitmen menjadikan pariwisata sebagai motor penggerak ekonomi kreatif dan kebanggaan daerah.

 

  • Penulis: Admin

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bappenda Kuningan Serahkan 25 Unit Speda Motor Dan 101 Kadeudeuh

    Bappenda Kuningan Serahkan 25 Unit Speda Motor Dan 101 Kadeudeuh

    • calendar_month Sen, 21 Apr 2025
    • account_circle Admin
    • 1Komentar

    jelajahtvnews.com,- 25 Kepala desa dikabupaten Kuningan menerima kendaraan operasional roda dua.bagi kepala desa yang berprestasi dalam pemungutan dan pengelolaan administrasi Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) Tahun 2024. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Penyerahan kendaraan dan bagi 25 kepala desa dan Ratusan Kadeudeuh diberikan di halaman Setda KIC Senin 21 April […]

  • Tk Gema Insani Cigugur

    Air Mata Perpisahan TK Gema Insani: Dari Rumah Sederhana Menuju Gedung Baru Penuh Harapan

    • calendar_month Sen, 15 Sep 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com,- Pagi itu, di sebuah dusun Pasir Cigugur, suasana haru menyelimuti halaman kecil tempat anak-anak TK Gema Insani biasa bercanda dan menimba ilmu. Puluhan bocah mungil tampak sibuk mengemas tas dan buku, seakan bersiap meninggalkan kenangan yang melekat di dinding rumah sederhana yang selama ini menjadi sekolah mereka. Thank you for reading this post, don’t […]

  • Arahan Terhadap Prajurit Bersama Dandim 0615

    Arahkan Prajurit, Dandim Hafda Prima Agung Soroti Pentingnya KDKMP dan Kesehatan Personel

    • calendar_month Rab, 26 Nov 2025
    • account_circle sep
    • 0Komentar

    KUNINGAN — Komandan Kodim 0615/Kuningan, Letkol Arh Hafda Prima Agung, memberikan pengarahan penting kepada seluruh prajurit dan PNS Kodim 0615/Kuningan dalam kegiatan apel pengarahan yang berlangsung di Aula Gedung Serba Guna Mashud Wisnusaputra, Rabu (26/11/2025). Kegiatan ini digelar untuk menyampaikan informasi terkini, kebijakan kedinasan, serta mengevaluasi kinerja anggota di lapangan. Thank you for reading this […]

  • Img20250917221034

    Gala Dinner Kuningan Adiluhung: Menyatukan Inovasi, Budaya, dan Potensi Investasi

    • calendar_month Kam, 18 Sep 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    Jakarta, 17 September 2025 – Malam Gala Dinner Kuningan Adiluhung berlangsung penuh kehangatan dan wibawa, menghadirkan suasana yang menyatukan dialog inovasi, potensi daerah, dan jalinan kolaborasi bisnis. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Acara bergengsi ini dipandu oleh artis senior Maudy Kusnaedi, menghadirkan para tokoh, investor, dan pelaku usaha dalam bingkai […]

  • Relokasi PKL Jangan Relokasi Penghidupannya

    Relokasi PKL Jangan Relokasi Penghidupannya

    • calendar_month Sab, 12 Jul 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    Oleh: Ir. Yanyan AnugrahaKetua Bidang Hubungan Antar Lembaga PPHI (Perhimpunan Praktisi Hukum Indonesia) Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Kisruh dan ketidakpuasan para Pedagang Kaki Lima (PKL) di kawasan pertokoan Jalan Siliwangi, Kuningan, masih belum menemui titik terang. Para PKL yang direlokasi merasa bukan hanya dipindahkan tempatnya, tetapi juga direlokasi penghasilannya […]

  • Jalur Pendakian Gunung Ciremai Dipadati Pendaki Saat Libur Panjang

    Jalur Pendakian Gunung Ciremai Dipadati Pendaki Saat Libur Panjang

    • calendar_month Ming, 11 Mei 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtnews.com, Kuningan – Momentum libur panjang Hari Raya Waisak dan cuti bersama dimanfaatkan ratusan pendaki untuk menaklukkan Puncak Gunung Ciremai melalui jalur Cigowong Palutungan, Kabupaten Kuningan. Sejak Jumat pagi, antrean panjang terlihat di titik-titik keberangkatan, terutama di area loket jaga jalur pendakian utama. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Antusiasme pendaki […]

expand_less