Breaking News
light_mode
Beranda » Nasional » Halaman "9"

Nasional

Berita nasional terbaru dari Jelajah TV News — update terkini seputar politik, ekonomi, hukum, sosial, pendidikan, dan peristiwa penting di seluruh Indonesia.

Jtv

“Kuningan Menoreh Janji: Manajemen Talenta ASN untuk Integritas dan Masa Depan”

  • calendar_month Sen, 8 Sep 2025
  • account_circle sep
  • 0Komentar

jelajahtvnews.com,- Kota Bandung, pada sebuah ruang yang menjadi saksi sejarah birokrasi,tergores tinta komitmen Pemerintah Kabupaten Kuningan.Bupati Kuningan, Dr. H. Dian Rachmat Yanuar, M.Si, menandatangani janji suci manajemen talenta ASN—sebuah langkah untuk menata aparatur, bukan sekadar bekerja,melainkan menghadirkan integritas, kapasitas, dan nurani dalam setiap tugasnya. Dalam sambutannya, Bupati Dian berbicara dengan suara penuh semangat,tentang keterbatasan fiskal […]

Img 20250908 160252

Tiga Figur Menjadi Trending, 16 Nama Siap Bersaing di Bursa Ketua DPC PDIP Kuningan

  • calendar_month Sen, 8 Sep 2025
  • account_circle sep
  • 0Komentar

jelajahtvnews.com – Menjelang Konferensi Cabang (Konpercab) PDI Perjuangan yang diperkirakan berlangsung Oktober mendatang, dinamika politik internal partai berlambang banteng moncong putih di Kabupaten Kuningan semakin hangat. Sebanyak 16 nama resmi masuk dalam penjaringan bakal calon Ketua DPC PDI Perjuangan. Dari jumlah tersebut, lima figur menonjol berhasil menduduki perolehan suara tertinggi, yakni Rana Suparman, Nuzul Rachdy, […]

Img 20250908 Wa0024

DPRD Kuningan Siap Gelar Audiensi Bersama Aliansi Mahasiswa dan Masyarakat Hari Ini

  • calendar_month Sen, 8 Sep 2025
  • account_circle sep
  • 0Komentar

KUNINGAN – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kuningan akan menggelar audiensi bersama Aliansi Mahasiswa dan Masyarakat pada Senin, 8 September 2025 pukul 13.00 WIB di Gedung DPRD Kuningan. Audiensi ini menindaklanjuti surat aspirasi yang dilayangkan aliansi, terkait berbagai persoalan di daerah. Beberapa isu yang akan dibahas antara lain dugaan penyalahgunaan anggaran, tindak lanjut penanaman […]

Img 20250907 190500

“Dari Cikananga ke Ibukota: Anak Pituin Kuningan Menjadi Lentera Pendidikan”

  • calendar_month Ming, 7 Sep 2025
  • account_circle sep
  • 0Komentar

Kenangan masa kecilnya terikat pada ruang-ruang kelas di Kuningan.Dari bangku SPG, langkah kakinya menapaki jalan perantauan,menuju Jakarta, menjadi guru,hingga akhirnya dipercaya memimpin,dan kini, mengabdi tak hanya di sekolah,tapi juga sebagai bagian dari tim Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. Bukan sekadar kepala sekolah,Rusnadi adalah wajah Kuningan yang bersinar di kancah nasional.Beberapa kali meraih penghargaan,menjadi asesor, […]

Img20250907100505

Ribuan Warga Padati Lapangan Setu Bojong, Rayakan Hari Jadi Kuningan ke-527 dengan Semangat Kebersamaan

  • calendar_month Ming, 7 Sep 2025
  • account_circle sep
  • 0Komentar

Kemeriahan Hari Jadi Kuningan ke-527 terasa begitu istimewa tahun ini. Perayaan yang sekaligus bertepatan dengan Hari Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, menjadi momentum kebanggaan masyarakat Kabupaten Kuningan. Di Desa Bojong, Kecamatan Cilimus, ribuan warga tumpah ruah di Lapangan Setu Bojong—salah satu aset wisata desa yang kini menjadi pusat kegiatan masyarakat. Di bawah kepemimpinan Kepala Desa […]

Img 20250906 21111231

Silaturahmi Pangestu, Pensiunan Pejabat Kuningan Beri Masukan demi Kemajuan Daerah

  • calendar_month Sab, 6 Sep 2025
  • account_circle Admin
  • 0Komentar

Dalam suasana penuh keakraban, para pensiunan pejabat eselon dua Kabupaten Kuningan yang tergabung dalam Paguyuban Pangestu (Panglawungan Eselon Dua) menggelar acara silaturahmi di Rageman Resto, Sabtu (6/9/2025). Acara ini dihadiri hampir 44 anggota Pangestu yang hadir untuk berdialog, mempererat kebersamaan, sekaligus memberikan saran dan masukan berharga bagi pemerintah daerah. Ketua Pangestu terpilih, H. Ajat Jatnika, […]

Img20250904103011

Dr. Elon Charlan, Koperasi Desa Merah Putih Jadi Motor Ekonomi Baru di Kabupaten Kuningan

  • calendar_month Sab, 6 Sep 2025
  • account_circle Admin
  • 0Komentar

jelakahtvnews.com,- Pemerintah Kabupaten Kuningan menunjukkan keseriusannya dalam membangun kemandirian ekonomi desa melalui percepatan pembentukan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP). Keseriusan itu tampak dalam Rapat Koordinasi (Rakor) Etape 2 yang digelar Dinas Koperasi, UKM, Perdagangan, dan Perindustrian (Diskopdagperin) pada Kamis (4/9/2025). Rakor yang dipimpin langsung oleh PLT Kadiskopdagperin, Dr. Elon Charlan, dihadiri Wakil Bupati Kuningan, Tuti […]

1001863118

“Fathran Herbal: Dari Desa Darma, Racikan Tradisional Jadi Jalan Rezeki dan Harapan Baru”

  • calendar_month Jum, 5 Sep 2025
  • account_circle Admin
  • 0Komentar

jelajahtbnews.com,- Dari sebuah rumah produksi sederhana di Desa Darma, Kecamatan Darma, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, puluhan tangan terampil tengah sibuk meracik ramuan herbal. Dengan penuh kehati-hatian, mereka menggiling, menakar, dan membungkus bahan alami menjadi ribuan batang rokok herbal setiap harinya. Bahan-bahan yang digunakan bukan sembarangan. Cengkeh, kayu manis, putri malu, pinang, jahe, sereh kapulaga, hingga […]

Img20250905165440

“Milangkala Desa Manis Kidul ke-240: Ngahiji Dina Rasa, Merajut Syukur dan Kebersamaan”

  • calendar_month Jum, 5 Sep 2025
  • account_circle sep
  • 0Komentar

Jum’at, 05 September 2025 menjadi momen bersejarah bagi masyarakat Desa Manis Kidul, Kecamatan Jalaksana, Kabupaten Kuningan. Dalam rangka memperingati Hari Jadi ke-240 tahun (1785–2025), warga menggelar acara bertema “Ngahiji Dina Rasa, Rukun Dina Gawe Jaya Salawasna – Sacangreud Pageuh Sagolek Pang’kek”. Rangkaian kegiatan diawali dengan doa bersama, ziarah ke makam leluhur, serta tabligh akbar. Suasana […]

Img 20250905 153227

Wakil Rakyat Harus Berbenah Pasca Gejolak Akbar Termasuk Aksi Lokal

  • calendar_month Jum, 5 Sep 2025
  • account_circle Admin
  • 0Komentar

Opini oleh Ismah Winartono, Aktivis Kuningan Gelombang besar protes yang mengguncang berbagai daerah di Indonesia belakangan ini adalah alarm keras bagi seluruh wakil rakyat termasuk di Kabupaten Kuningan. Tragedi kemanusiaan, kerusuhan, hingga jatuhnya korban jiwa menjadi bukti nyata bahwa rakyat tidak lagi sabar menunggu perubahan. Mereka marah karena merasa dikhianati. Di Kuningan sendiri suara rakyat […]

expand_less