Breaking News
light_mode
Beranda » Agama » MUI Apresiasi Penanganan Arus Mudik & Balik Lebaran 2025

MUI Apresiasi Penanganan Arus Mudik & Balik Lebaran 2025

  • account_circle Admin
  • calendar_month Kam, 10 Apr 2025
  • comment 0 komentar

jelajahtvnews.cim,- Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Fatwa, KH. Asrorun Niam Sholeh, menyampaikan apresiasinya terhadap langkah pemerintah dalam menangani arus mudik dan arus balik Lebaran Idul Fitri 1446 H. Kebijakan yang diambil dinilai mempermudah masyarakat dalam melakukan perjalanan silaturahmi dengan aman dan nyaman.

Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!

“Secara umum saya mengapresiasi penanganan arus mudik dan arus balik untuk memudahkan publik melakukan silaturrahim Idul Fitri 1446 H,” ujar Niam pada Rabu (9/4).

Ia menilai penanganan Lebaran tahun ini menunjukkan sinergi kuat antara pemerintah, TNI-Polri, serta kementerian dan lembaga terkait. Hal ini tercermin dari penyediaan fasilitas umum yang memadai, tempat ibadah di titik-titik strategis, serta kebijakan libur panjang dan sistem kerja fleksibel yang memberikan ruang bagi masyarakat untuk mudik dengan waktu yang lebih lapang.

Niam juga memberikan catatan positif terhadap kontribusi berbagai elemen masyarakat, mulai dari organisasi kemasyarakatan, perusahaan swasta, hingga komunitas sosial, yang turut mendukung kelancaran mudik dengan menyediakan moda transportasi massal gratis. Upaya ini dinilai efektif dalam menekan penggunaan kendaraan pribadi dan meminimalisasi potensi kemacetan.

“Mudik bukan hanya soal perjalanan fisik, tetapi juga perjalanan batin yang sarat makna spiritual dan budaya. Maka, kebijakan yang mendukung kelancaran mudik adalah bentuk penghormatan terhadap nilai-nilai kemanusiaan dan kebangsaan,” tambahnya.

MUI berharap sinergi antar lembaga dan partisipasi publik seperti ini terus dikembangkan, tidak hanya dalam momentum Lebaran, tetapi juga dalam penyelenggaraan agenda-agenda besar nasional ke depan. ( Sep )

  • Penulis: Admin

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bhayangkara Linggar Run 2025: Kolaborasi Polri, Masyarakat dan Swasta di Kuningan

    Bhayangkara Linggar Run 2025: Kolaborasi Polri, Masyarakat dan Swasta di Kuningan

    • calendar_month Ming, 22 Jun 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79, Polres Kuningan menggelar Bhayangkara Linggar Run 2025 yang berlangsung meriah di kawasan Pandapa Paramarta, Kabupaten Kuningan, pada Minggu pagi (21/6/2025). Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Bupati Kuningan H. Dian Rachmat Yanuar, didampingi Wakil Bupati Hj. Tuti Andriani, serta Ketua […]

  • Beny Prihayatno Pimpin Rapat Kolaborasi Pembinaan Mental dan Fisik Serta Disiplin

    Beny Prihayatno Pimpin Rapat Kolaborasi Pembinaan Mental dan Fisik Serta Disiplin

    • calendar_month Sen, 5 Mei 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com ,- Ketua a Dewan Pengurus (DP) Korpri Kabupaten Kuningan, Beny Prihayatno, S.Sos., M.Si., langsung memimpin rapat usai mengikuti apel pagi di Kantor Sekretariat Daerah (Setda) Kuningan, pada Senin, 5 Mei 2025. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Agenda utama rapat adalah pembentukan Tim Khusus DP Korpri, yang akan memperkuat peran […]

  • 1001863118

    “Fathran Herbal: Dari Desa Darma, Racikan Tradisional Jadi Jalan Rezeki dan Harapan Baru”

    • calendar_month Jum, 5 Sep 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtbnews.com,- Dari sebuah rumah produksi sederhana di Desa Darma, Kecamatan Darma, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, puluhan tangan terampil tengah sibuk meracik ramuan herbal. Dengan penuh kehati-hatian, mereka menggiling, menakar, dan membungkus bahan alami menjadi ribuan batang rokok herbal setiap harinya. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Bahan-bahan yang digunakan bukan sembarangan. […]

  • Perusahaan Oto Bus RAFAEL Siap Antar Calon Jamaah Haji Wilayah Ciayumajakuning

    Perusahaan Oto Bus RAFAEL Siap Antar Calon Jamaah Haji Wilayah Ciayumajakuning

    • calendar_month Rab, 15 Jan 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com,- Bus pariwisata di Indonesia saat ini telah banyak mengalami evolusi yang signifikan Awalnya, transportasi wisata ini dilakukan dengan menggunakan kendaraan yang lebih sederhana seperti truk atau bus umum yang sangat membantu masyarakat. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Pada tahun-tahun berikutnya, dengan meningkatnya perkembangan jaman dan populasi manusia dimasa moderen, […]

  • Pemerintah Siapkan Tambahan Plafon Rp130 Triliun untuk Perumahan, Subsidi Bunga Diberikan untuk Sektor Konstruksi

    Pemerintah Siapkan Tambahan Plafon Rp130 Triliun untuk Perumahan, Subsidi Bunga Diberikan untuk Sektor Konstruksi

    • calendar_month Jum, 4 Jul 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com,- Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto, menyampaikan ,Pemerintah terus menunjukkan komitmennya dalam mendorong sektor perumahan dan konstruksi, khususnya bagi pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM). Salah satu langkah konkret yang diambil adalah dengan menyiapkan tambahan plafon pembiayaan sebesar Rp130 triliun, yang terdiri dari: Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! […]

  • Img 20250820 124106

    BNN Kuningan Respons Beredarnya Surat Kaleng tentang Bahaya Narkoba

    • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
    • account_circle sep
    • 0Komentar

    KUNINGAN jelajahtvnews.com,- Masyarakat Kabupaten Kuningan dikejutkan dengan beredarnya selebaran surat kaleng yang mengatasnamakan warga Kecamatan kramatmulya Meski tanpa identitas jelas, isi surat itu mengandung pesan keras dan menyentil semua pihak terkait bahaya narkoba yang kini kian meresahkan. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! “Sok mun teu ayeuna iraha deui, mun teu […]

expand_less