Breaking News
light_mode
Beranda » Nasional » Fun Bike IKA Spensangi Kuningan 2025 Siap Digelar, Ribuan Peserta Dipastikan Hadir!

Fun Bike IKA Spensangi Kuningan 2025 Siap Digelar, Ribuan Peserta Dipastikan Hadir!

  • account_circle Admin
  • calendar_month Sen, 16 Jun 2025
  • comment 0 komentar

jelajahtvnews.com,- Dalam rangka memperingati ulang tahun Ikatan Alumni Spensangi (IKA Spensangi), ribuan peserta akan ikut meramaikan Fun Bike IKA Spensangi 2025 yang akan digelar pada Minggu, 29 Juni 2025.

Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!

Hal tersebut Disampaikan Kepala Sekolah SMPN 1 Lebakwangi, H.Surya M.Pd.MM Disela sela Menghadiri Rapat Pemilihan Ketua PGRI , senin 16 Juni 2025.

H.Surya SPd.M.M Kepala Sekolah SMPN lebakwangi

Menurut H.Surya, Event ini telah dipersiapkan dengan matang oleh panitia, termasuk penyesuaian lokasi start dan finish di lapangan utama demi mengakomodasi lonjakan peserta yang sudah mencapai 2.500 orang, termasuk komunitas gowes dari Banyuwangi dan berbagai daerah lainnya di Pulau Jawa.

Tak hanya menjadi ajang olahraga sehat, kegiatan ini juga dijadikan momen reuni dan silaturahmi akbar alumni SMPN 1 Kuningan. Diharapkan kegiatan ini memberi dampak positif bagi masyarakat dan berlangsung lancar tanpa kendala. Ujar Surya H.Surya Menyampaikan Kepada jelajahtvnews.com ( SEP )

  • Penulis: Admin

Rekomendasi Untuk Anda

  • Img 20250829 220539

    Bank Kuningan Raih Infobank Award 2025 untuk Keenam Kalinya: Bukti Ketangguhan di Tengah Tantangan Global

    • calendar_month Jum, 29 Agu 2025
    • account_circle sep
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com,- Kuningan, 29 Agustus 2025 – Perumda BPR Kuningan atau yang akrab dikenal Bank Kuningan kembali menorehkan prestasi membanggakan dengan meraih Infobank Award 2025 untuk keenam kalinya. Penghargaan bergengsi ini diserahkan langsung pada Jumat (29/8) di Hotel Indonesia Kempinski Jakarta, setelah melalui proses penilaian ketat dari Biro Riset Infobank (birI) dalam edisi “Rating 413 BPR […]

  • Ucapan Selamat Dari Bupati Kuningan

    Ketua DP KORPRI Kabupaten Kuningan Tekankan Integritas dan Kekompakan ASN

    • calendar_month Jum, 28 Nov 2025
    • account_circle sep
    • 0Komentar

    jelajhtvnews.com – Rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun ke-54 Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) Kabupaten Kuningan berlangsung khidmat dan penuh kekeluargaan. Usai melaksanakan ziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan Haurduni, kegiatan dilanjutkan dengan acara ramah tamah di Pendopo Kabupaten Kuningan, Jumat (28/11/2025). Acara ini menjadi momentum silaturahmi dan refleksi mendalam atas dedikasi Aparatur Sipil […]

  • Warga Bergerak! Jalan Desa Babakan Reuma Sepanjang 1 Km Akan Diperbaiki Bersama Tim Relawan

    Warga Bergerak! Jalan Desa Babakan Reuma Sepanjang 1 Km Akan Diperbaiki Bersama Tim Relawan

    • calendar_month Sen, 28 Jul 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnewa.com,- Kabar gembira datang dari Desa Babakan Reuma, Kecamatan Sindang Agung. Jalan desa sepanjang 1 kilometer yang selama ini mengalami kerusakan akan segera diperbaiki oleh Tim Relawan Peduli Lingkungan mulai Rabu 30 Juli 2025. Thank you for reading this post, don’t forget to subscribe! Salah satu relawan, Kang Aef, menyampaikan bahwa pihaknya telah melakukan koordinasi […]

  • Anggota Babinsa Saat Bantu Evakuasi Pohon

    Hujan Angin Tumbangkan Pohon di Cileuya, Akses Jalan Sempat Terputus

    • calendar_month Sab, 10 Jan 2026
    • account_circle sep
    • 0Komentar

    CIMAHI – Hujan deras yang disertai angin kencang melanda wilayah Kecamatan Cimahi, Kabupaten Kuningan, pada Sabtu (10/1/2026) sekitar pukul 16.00 WIB. Cuaca ekstrem tersebut menyebabkan sejumlah pohon tumbang di tiga titik lokasi yang saling berdekatan di ruas Jl. Luragun–Cibingbing, tepatnya di Jalan Kiara Domba, Desa Cileuya. Peristiwa ini mengakibatkan dua pohon arbise dengan ketinggian sekitar […]

  • Nuzul Rachdy Ketua Pbvsi Kuningan

    Besok! Kejurda Voli AGN Cup 2025 Siap Guncang Kuningan, 16 Klub Berebut Tiket Kejurnas

    • calendar_month Sel, 23 Sep 2025
    • account_circle sep
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com GOR Ewangga Kuningan akan menjadi pusat perhatian pecinta bola voli se-Jawa Barat, Rabu (24/9/2025). Kejurda Antar Klub Senior Men’s and Women Volleyball AGN Cup 2025 siap digelar, menghadirkan 12 klub putra dan 4 klub putri yang akan beradu gengsi demi tiket menuju Kejurnas antar klub. Thank you for reading this post, don’t forget to […]

  • Gercep! Rumah Ibu Cucu Akan Segera Dibangun Kolaborasi Antara Dandim 0615 Dan Disperkimtan

    Gercep! Rumah Ibu Cucu Akan Segera Dibangun Kolaborasi Antara Dandim 0615 Dan Disperkimtan

    • calendar_month Kam, 15 Mei 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    jelajahtvnews.com, Kuningan – Kabar baik datang untuk Ibu Cucu, warga Lingkungan Manis, Kelurahan Cigugur, yang selama ini tinggal di rumah nyaris roboh bersama anaknya. Kodim 0615 Kuningan bersama Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Disperkimtan) Kabupaten Kuningan memastikan bahwa rumah tidak layak huni milik Ibu Cucu telah masuk dalam data prioritas bantuan Rutilahu dan akan […]

expand_less